Mengapa menggunakan Zoho Meeting?
- Kemudahan penggunaan dan penskalaan
- Dukungan nonstop
- Keamanan dengan standar industri
- Pengalaman tingkat perusahaan untuk seluruh pengguna
- Alat kolaborasi yang interaktif
- Integrasi mendalam dengan ekosistem Zoho dan layanan utama pihak ketiga lainnya
- Terjangkau, tidak ada struktur harga tersembunyi
Dipercaya oleh tim di
Platform Rapat Online
Gelar rapat video
Sampaikan gagasan Anda dengan lebih baik dan bangun kepercayaan melalui konferensi video.
Bagikan layar Anda
Tambahkan konteks ke dalam diskusi Anda dengan membagikan dokumen dan presentasi melalui berbagi layar.
Rekam dan bagikan rapat
Rekam, putar ulang, dan bagikan rekaman dengan anggota yang melewatkan rapat atau unduh rekaman untuk penggunaan offline.
Lindungi dan moderasi rapat
Hosting sesi konferensi web aman dengan mengunci rapat Anda. Matikan suara peserta atau keluarkan peserta saat tidak diperlukan lagi menjadi bagian dari diskusi Anda.


Solusi Webinar
Siarkan webinar video
Selenggarakan webinar secara langsung dan bagikan beberapa tayangan video dengan audiens Anda saat presentasi. Bagikan layar, jendela aplikasi, atau layar monitor lain untuk menunjang presentasi Anda.
Kustomisasi email dan formulir
Kustomisasi formulir pendaftaran, kirim email webinar, dan moderasi peserta. Imbau peserta untuk mengambil tindakan dengan mengarahkan mereka ke halaman web yang Anda inginkan setelah webinar selesai.
Berinteraksilah dengan audiens Anda
Luncurkan jajak pendapat audiens instan, jawab pertanyaan melalui tanya jawab langsung, berikan perhatian pada peserta Anda lewat opsi Angkat Tangan dan dorong mereka untuk berbicara dan mempresentasikan lewat fitur Izinkan bicara dan Jadikan sebagai penyaji.
Lihat data webinar dan unduh laporan
Dapatkan laporan komprehensif mengenai pendaftaran webinar, peserta, keterlibatan, jajak pendapat, dan tanya jawab. Unduh dan dokumentasikan data Anda dalam format XLS dan CSV.


Cara Zoho Meeting menjaga Anda tetap aman saat online
Zoho Meeting berkomitmen melindungi privasi dan data Anda saat Anda menggelar rapat online menggunakan audio, video, dan berbagi layar. Zoho Meeting menawarkan beberapa fitur keamanan untuk menjaga rapat Anda tetap aman dari gangguan, seperti fungsi Kunci Rapat, pengaturan video tingkat organisasi, dan notifikasi masuk/keluar. Zoho Meeting juga mengenkripsi data audio, video, dan berbagi layar untuk menjaga keamanan informasi Anda selama rapat berlangsung melalui internet.
Pelajari lebih lanjut tentang keamanan dan privasi Anda di Zoho Meeting

- Campaigns
- Gmail
- Projects
- CRM
- Sprints
- Mail
- Outlook
- Teams
Meeting
Integrasi
Lakukan rapat online dan jadwalkan webinar dari aplikasi Zoho lainnya.
Pelajari selengkapnyaMeeting
Harga mulai
- Konferensi video dan audio
- Kontrol moderator komprehensif
- Rapat dengan perlindungan kata sandi
Webinar
Harga mulai
- Berbagi layar yang intuitif
- Analitik performa tingkat lanjut
- Solusi branding khusus
Rapat online di perjalanan!
Ikuti rapat dan webinar dari perangkat seluler Anda menggunakan aplikasi Zoho Meetings iOS dan Android. Masuk ke aplikasi iOS untuk melihat dan meluncurkan rapat yang akan datang, membagikan layar Anda dan berkolaborasi dengan video.
Baca selengkapnya
