• Fitur
  • Perbandingan
  • Harga
  • Sorotan
  • Rating (Peringkat)
  • Tinjauan

Alternatif Hootsuite yang ekonomis dan ramah pengguna

Zoho Social adalah alternatif Hootsuite yang siap meningkatkan pemasaran media sosial Anda dengan menyediakan berbagai alat yang mudah dipakai dan hemat biaya.

Daftar gratis

Seperti apa kemudahan yang ditawarkan
Zoho Social?

Apa pun pilihannya, alat manajemen media sosial akan memengaruhi strategi media sosial merek Anda. Maka dari itu, pilihlah alat yang bisa membantu Anda mencapai target yang diinginkan melalui perencanaan dan analisis aktivitas media sosial yang efektif. Mau tahu perbandingan Hootsuite dengan Zoho Social? Simak kemudahan yang ditawarkan Zoho Social bagi perjalanan pemasaran media sosial Anda berikut ini.

User Image
Narasi latar belakang Narasi dukungan Narasi pelanggan
Info pelanggan

Apa pun pilihannya, alat manajemen media sosial akan memengaruhi strategi media sosial merek Anda. Maka dari itu, pilihlah alat yang bisa membantu Anda mencapai target yang diinginkan melalui perencanaan dan analisis aktivitas media sosial yang efektif. Mau tahu perbandingan Hootsuite dengan Zoho Social? Simak kemudahan yang ditawarkan Zoho Social bagi perjalanan pemasaran media sosial Anda berikut ini.

Zoho Social dibuat untuk semua orang, karena itu kami menawarkan versi yang gratis selamanya

Kami paham bahwa tak sedikit perusahaan yang tidak mampu berinvestasi dalam alat manajemen media sosial yang mumpuni. Demi memastikan setiap orang bisa menggunakan Zoho Social untuk mengembangkan eksistensi media sosial mereka, kami menawarkan versi yang gratis selamanya dengan fitur terbatas. Sedangkan Hootsuite tidak menyediakan versi gratis.

Zoho Social menghadirkan pengalaman yang lancar dengan UI yang tertata rapi.

Zoho Social memiliki antarmuka yang mudah digunakan agar kegiatan pemasaran Anda berjalan lancar. Anda tidak perlu lagi menghabiskan banyak waktu hanya untuk mencari tahu cara mengoperasikan alat pemasaran media sosial.

Zoho Social menawarkan uji coba gratis tanpa syarat.

Zoho Social menawarkan uji coba gratis selama 15 hari agar Anda bisa mencoba produk kami sebelum membelinya, tanpa harus memberikan informasi kartu kredit. Di sisi lain, jika ingin mencoba Hootsuite, Anda akan diminta untuk memberikan informasi kartu kredit. Zoho Social berupaya memberikan layanan lebih dengan memungkinkan Anda melanjutkan versi gratis setelah masa uji coba berakhir.

Harga Zoho Social sangat terjangkau dan transparan.

Zoho Social jauh lebih terjangkau dibandingkan paket yang ditawarkan Hootsuite. Paket standar Zoho Social untuk bisnis mulai /bulan sedangkan paket dasar Hootsuite, yang disebut paket "Professional", mulai $99/bulan.

Zoho Social memudahkan posting ulang konten.

Zoho Social memudahkan Anda memposting ulang konten kapan pun diperlukan. Fitur ini membantu Anda memposting ulang konten yang dianggap penting untuk selalu diingat pelanggan dengan menjadwalkannya per minggu atau bulan (Anda bisa mengatur sendiri siklusnya dan mengotomatiskan postingan).

Zoho Social mendukung analisis mendalam.

Zoho Social mendukung analisis mendalam yang bisa membantu Anda mengukur metrik, membuat laporan khusus, dan meningkatkan strategi untuk setiap platform media sosial, termasuk YouTube dan Pinterest, yang tidak disediakan oleh Hootsuite.

Zoho Social memudahkan proses penambahan merek dan anggota tim.

Ada kalanya bisnis Anda mungkin perlu menambahkan lebih banyak merek dan anggota ke alat manajemen media sosial. Anda bisa menambahkan anggota dan merek secara mudah dengan memilih paket Professional Zoho Social. Jika dibandingkan, Hootsuite hanya menawarkan opsi ini melalui paket Business dan Enterprise.

Perbandingan Fitur

Sebelum memilih alat manajemen media sosial, Anda perlu mempertimbangkan berbagai opsi dan membandingkan fitur utama yang tersedia di setiap alat. Berikut perbandingan fitur esensial Zoho Social dengan Hootsuite.

  • Saluran

    Fitur
    Facebook
    Instagram
    YouTube
    TikTok
    LinkedIn
    Twitter
    Pinterest
    Google Profil Bisnis

    Hanya sebagai integrasi

  • Publikasi dan penjadwalan

    Fitur
    Publikasi multisaluran
    Penjadwalan kustom
    Penjadwalan ulang

    (Ubah jadwal postingan kapan pun diperlukan)

    Tab postingan terjadwal

    (Postingan terjadwal hanya bisa dilihat di planner)

    Kalender publikasi
    Sesuaikan konten untuk semua platform
    Alt text (teks alt)
    Pustaka media

    (Mulai dari paket Professional)

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Editor gambar
    Feed RSS bawaan

    (Mulai dari paket Professional)

    (Hanya tersedia untuk paket Enterprise)

    Postingan berulang otomatis
    SmartQ

    SmartQ merekomendasikan slot waktu posting terbaik

    Pelacakan parameter UTM

    Lacak URL yang diposting di saluran media sosial Anda

    Postingan berulang
    Grup tagar

    (Hanya generator hashtag)

    Integrasi Bitly

    Ulang dan daur ulang postingan Anda yang selalu ramai

    (Mulai dari paket Professional)

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Jeda postingan

    Utak-atik konten setiap saluran sesuai keperluan

    (Mulai dari paket Professional)

    (Hanya tersedia di paket Team)

  • Pemantauan

    Fitur
    Dasbor pemantauan

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Kustomisasi pemantauan kustom

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Pantau halaman, ulasan, pencarian halaman di Facebook

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Lihat dan balas komentar Facebook

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Pantau tagar Instagram

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Pantau like, dislike, dan daftar putar YouTube, serta kelola komentar

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Lini masa, like, @sebutan, kata kunci, daftar pencarian pengguna Twitter

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

    Pertanyaan dan ulasan GMB

    (Hanya untuk paket Business dan Enterprise)

  • Analitik

    Fitur
    Dasbor laporan per saluran
    Laporan kustom Tidak
    Laporan postingan Instagram
    Laporan Instagram Story
    Laporan Facebook
    Laporan LinkedIn
    Laporan YouTube
    Laporan Twitter
    Laporan TikTok
    Laporan Pinterest
  • Kolaborasi

    Fitur
    Persetujuan

    (Mulai dari paket Premium)

    (Hanya tersedia untuk paket Business dan Enterprise)

    Pesan
    Diskusi
    Penyiapan alur kerja

Perbandingan harga

Berikut ini perbandingan paket dasar Zoho Social dengan Hootsuite.

  • (Standar)

    (Professional)

  • Harga
    /bulan
    $99/bulan
  • Coba gratis
    Ya

    (tanpa perlu kartu kredit)

    Ya

    (perlu kartu kredit)

  • Versi gratis selamanya
    Ya
    Tidak

Lihat paket harga kami dan pilih yang terbaik untuk kebutuhan Anda.

Fitur terbaik kami untuk pertumbuhan media sosial:

Zoho Social berangkat dari pemahaman mendalam tentang tujuan pemasaran media sosial terpenting bagi bisnis/merek. Walau platform pemasaran media sosial sudah banyak dan memiliki fitur-fitur dasar, kami menggali lebih dalam demi menciptakan fitur unik yang mempermudah manajemen media sosial. Ini sejumlah fitur yang membuktikan bahwa Zoho adalah pilihan yang bijak.

Dasbor pemantauan
Kalender publikasi
Kolaborasi
Penjadwalan ulang yang mudah
SmartQ
Penargetan geografis
Integrasi CRM
Feature Monitor

Dasbor tempat Anda melacak metrik penting engagement.

Feature Publishing

Kalender publikasi yang memberikan tampilan menyeluruh postingan terjadwal, per saluran. Buat postingan dari kalender dan jadwalkan ulang dengan drag-and-drop.

Feature Collaboration

Lakukan kolaborasi bersama anggota tim: bagikan draf, tentukan peran, dan siapkan alur kerja.

Feature SmartQ

Penjadwalan ulang tak pernah semudah ini; cukup drag-and-drop postingan terjadwal ke tanggal posting yang diinginkan.

Fitur

SmartQ memberikan waktu posting terbaik berdasarkan analisis tingkat engagement tertinggi.

Feature Geo Targeting

Bidik kelompok audiens Facebook yang tepat di waktu yang tepat dan posting ke wilayah tertentu.

Feature CRM Integration

Hasilkan leads dari media sosial lewat identifikasi engagement potensial dan sinkronisasi alat CRM yang andal.

Mengapa harus Zoho?

Dengan moto menciptakan software yang memecahkan masalah bisnis, Zoho telah melayani komunitas global selama lebih dari 24 tahun. Kami senantiasa memprioritaskan kebutuhan pelanggan dan memenuhi permintaan pasar bisnis yang berkembang pesat.

Zoho Social dibuat khusus untuk bisnis yang ingin memaksimalkan dan mengelola media sosialnya dengan apik. Zoho Social menciptakan solusi lengkap agar merek dapat menghadapi berbagai tantangan pemasaran media sosial. Dengan memilih Zoho Social, Anda akan memiliki alat yang tepat untuk mengelola pemasaran media sosial merek Anda dengan efektif.

  • Privasi nomor satu

    Di Zoho, kami mengutamakan privasi Anda. Kami tidak pernah memiliki data Anda, atau menggunakan informasi Anda untuk menjalankan aktivitas pemasaran.

  • Uji coba produk yang sungguhan gratis

    Kami menawarkan uji coba gratis produk, sehingga Anda dapat memahami dan menggunakannya sebelum membeli. Tanpa harus memberikan informasi kartu kredit.

  • Harga yang transparan

    Bayar sesuai harga yang tertera. Kami tidak pernah menambahkan biaya tersembunyi apa pun ke produk kami. Semua halaman harga produk kami transparan.

  • Tidak ada kontrak jangka panjang

    Kami tidak pernah menebar kontrak jangka panjang yang menjebak Anda.

Dipercaya oleh lebih dari   juta pengguna di seluruh dunia

Hyatt KPMG Loreal Mahindra Suzuki Tata Projects

Lihat perbandingan Zoho Social dengan Hootsuite

Mudah digunakan
Fitur
Layanan pelanggan
Harga sebanding

Kini saatnya mempermudah proses pemasaran media sosial. Mulai gunakan Zoho Social!

Daftar gratis